Soal UU KPK, Sikap PKS Dinilai Sudah Selaras dengan Rakyat


Pks-cibitung.com [mb] SEMARANG (12/10) – Sikap Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang menolak revisi UU KPK mendapat apresiasi positif. Sikap tegas tersebut diharapkan konsisten. “Sikap PKS saat ini terkait KPK sudah selaras dengan apa yang diinginkan rakyat. Harapan saya, PKS di bawah komando Pak Sohibul Iman bisa terus mempertahankan,” ujar Pemimpin Redaksi Suara Merdeka, Amir Mahmud…

Habib Salim : Siapa Tebar Kontroversi Akan Menuai Sanksi Publik


PKS Cibitung.Com [TM] Ketua Majelis Syuro Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Habib Salim Segaf Al Jufri memberikan komentarnya ihwal Rancangan Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi. Ia pun menyindir anggota dewan dengan mengatakan, mereka yang memicu kontroversi akan mendapat balasan dari publik.  “Konon, rakyat mudah lupa. Hari ini kita catat, siapa tebar kontroversi akan menuai sanksi publik,” ujar…

Presiden PKS Tegaskan Partainya Menolak Revisi UU KPK


PKS Cibitung.Com [TM] Revisi Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2002 tentang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) diusulkan untuk dibahas. Namun, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menolak tegas revisi itu. Presiden PKS Sohibul Iman mengatakan hal itu merupakan salah satu bentuk pelemahan bagi KPK. “Betul (kami menolak). Setelah kami pelajari isi materi tersebut, ternyata sangat jauh dari isi materi yang…

Ini Alasan PKS Tolak Revisi UU KPK


PKS Cibitung.Com [TM] Ketua DPP PKS Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Polhukam) Almuzzammil Yusuf menerangkan alasan Fraksi PKS menolak revisi UU KPK Nomor 30 Tahun 2002. “PKS menolak usulan perubahan UU KPK menjadi inisiatif DPR di Baleg. Saya melihat perbedaan antarfraksi terlalu tajam dan bisa menjadi bola liar. Jika pemerintah serius ingin merevisi, silakan RUU…

Hidayat Nurwahid: PKS tak sepakat KPK dibatasi 12 tahun


PKSCIBITUNG [SB] – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) tidak sepakat pada usulan revisi UU No 30 tahun 2002 tentang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang ingin keberadaan lembaga antikorupsi itu hanya sampai 12 tahun mendatang. Sejumlah fraksi di DPR RI mengusulkan revisi UU KPK, tapi fraksi bPKS menolak usulan revisi itu, kata Wakil Ketua MPR RI, Hidayat…

PKS Persilakan Pemerintah Ajukan Revisi UU KPK


PKS Cibitung.Com [TM] Ketua Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Polhukam) Almuzzammil Yusuf menerangkan alasan Fraksi PKS menolak revisi UU KPK No.32 tahun 2002 di Badan Legislasi DPR RI, Selasa (6/10/2015). Namun menurut Muzzammil, PKS tetap mempersilahkan Pemerintah untuk mengajukan usulan perubahan UU KPK. “Kami menolak revisi UU…

Ini Saran PKS Kepada KPK


PKS Cibitung.Com [TM] Musyawarah Nasional (Munas) ke-4 Partai Keadilan Sejahtera (PKS) resmi ditutup kemarin. Salah satu rekomendasi yang dihasilkan Munas, PKS mendukung penuh pemberantasan korupsi yang dilakukan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). “PKS mendukung penuh penguatan peran KPK dalam pemberantasan korupsi,” ujar Presiden PKS Mohamad Sohibul Iman, Selasa (15/9). PKS mendukung KPK sebagai salah satu penegak…

PKS Tak Paham Relevansi Suap Hakim dengan Gubernur Sumut


PKSCIBITUNG [SB] – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) juga menggeledah kantor Gubernur Sumatera Utara Gatot, Pujo Nugroho, pada Minggu dini hari, 12 Juli 2015. Penggeledahan berkaitan dengan operasi tangkap tangan terhadap tiga hakim Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Medan. Partai Keadilan Sejahtera (PKS), partai pengusung sang Gubernur, mengaku belum mengetahui relevansi penggeledahan itu dengan kasus penangkapan…

Empat Kriteria Calon Pimpinan KPK


PKS-Cibitung.Com [TM] Anggota Komisi III DPR Aboebakar Alhabsyi mengatakan, setidaknya ada beberapa kriteria calon pimpinan KPK yang harus diseleksi oleh sembilan panitia seleksi (Pansel). Menurut politikus PKS ini, calon pimpinan KPK harus bebas dari beban masa lalu secara hukum, serta memiliki kompetensi yang sesuai dengan bidang pekerjaannya. “Pertama, pansel harus memastikan tidak ada persoalan hukum…

Nasir Djamil : Kalah Praperadilan Lagi, KPK Harus Evaluasi Kinerjanya


pks-cibitung.com [mb] Jakarta – Permohonan gugatan praperadilan Hadi Poernomo terhadap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dikabulkan Hakim Haswandi di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa 26 Mei 2015.‎ Dengan demikian, penetapan tersangka oleh KPK terhadap Hadi Poernomo tidak sah. Anggota Komisi III DPR Nasir Djamil menilai, dikabulkannya gugatan praperadilan Hadi Poernomo membuktikan ada yang tidak beres di…

Aher Dukung Peningkatan Kepatuhan Laporan Harta Kekayaan


PKS-Cibitung.Com [TM] Dalam rangka pencegahan korupsi terintegrasi dan peningkatan penyampaian Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI melakukan Penandatanganan Pernyataan Bersama tentang Komitmen Pencegahan Korupsi Terintegrasi di lingkup Provinsi Jawa Barat (22/05). Kegiatan yang bertempat di Aula Barat Gedung Sate, Bandung, tersebut dihadiri Wakil Ketua KPK Adnan Pandu Praja, Gubernur Jawa…

Fahri Hamzah Harap Pansel “Srikandi” Lahirkan KPK yang Penuh Cinta


Pks-cibitung.com [mb] JAKARTA – Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah mengapresiasi keputusan Presiden Joko Widodo yang berani melakukan terobosan dengan membentuk Panitia Seleksi Calon Pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi yang semua anggotanya perempuan. Fahri berharap Pansel “srikandi” tersebut mampu melahirkan pimpinan KPK yang bekerja dengan rasa cinta. “Pimpinan KPK jangan hanya orang yang punya nafsu di situ,…

Jokowi Harus Nonaktifkan Samad Bila Jadi Tersangka


PKS-Cibitung.Com [TM] Anggota Komisi III DPR RI, Almuzzamil Yusuf mengatakan, bila nanti Bareskim Polri menetapkan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Abraham Samad, sebagai tersangka maka Presiden Joko Widodo (Jokowi) harus menonaktifkannya. “Langkah selanjutnya menerbitkan Perppu untuk membentuk tim seleksi pimpinan KPK,” ujar Muzzammil di Batam, Sabtu (6/2/2015) seperti dikutip Rakyat Merdeka Online. Politisi PKS ini…

PKS Kelapa Dua Luncurkan Program KPK


PKS-Cibitung.Com [TM] Dewan Pengurus Cabang (DPC) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kelapa Dua Kabupaten Tangerang, meluncurkan program yang diberi nama KPK. KPK sendiri kepanjangan dari Kencleng Peduli Kader. Sebuah program yang memotivasi kader PKS Kelapa Dua untuk berinfaq. “Program ini mulai efektif awal Pebruari, dan akan disebar 200-an Kencleng Peduli Kader (KPK) ke rumah-rumah kader,” kata…